Pasang Control di MDI-Form

Baca Juga

Bagi yang baru belajar VB 6.0 seperti saya tentunya bingung ketika akan memasang control (misal : label) di MDI-Form (MDI=Multi Document Interface). Memang ada sebagian control yang bisa dipasang secara langsung. Seperti Taskbar, Toolbar, picture, dll. Nah lalu bagaimana jika ingin memasang label, command, textbox dll. Berikut saya sampaikan cara sederhana untuk memasangnya (-Tenang nggak pake coding-)
Tambahkan MDI-Form kedalam project, (menu: Project >> Add MDI Form)


Kemudianletakkan sebuah picture Box ke dalam MDI-Form.


Letakkan control-control yang ingin anda tambahkan diatas/didalam PictureBox tadi.


masih bingung? Download saja sample projectnya.

Zip Content :






Link Download :

http://www.ziddu.com/download/5164188/mdiform.zip.html


Link Baru, klik tombol download dibawah ini :


Untuk Link download yang sudah saya perbaiki dapat dilihat pada halaman DOWNLOAD, walaupun baru sedikit semoga bisa bermanfaat,untuk cara download silakan lihat DI SINI, Terima kasih

2 Tanggapan

simple artikelnya, aku suka, Lanjutkan ...!

wah ini yang ane cariin..
makasih gan..
udah puyeng nyari2. tau nya gini doank yah..
sip2
thanks for ilmunya gan..


Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Pengikut