Menampilkan Report dengan Crystal Report 10 dan Data dari MS Excel

Baca Juga



Berikut kami sajikan tutorial design report dengan menggunakan Crystal Report 10 dan menggunakan data dari Microsoft Excel.

Persiapan Data Microssoft Excel
1. Buka Microsoft Excel
2. Buat Data seperti contoh dibawah ini :


3. Sebaiknya judul kolom tidak menggunakan spasi
4. Setelah itu simpan dengan ekstensi *.xls

Menghubungkan Data Microsoft Excel dengan Crystal Report
1. Buka Crystal Report 10
2. Pilih As Blank Report
3. Setelah itu akan muncul jendela Database Expert
4. klik + pada Create New Connection
5. klik + pada OLE DB (ADO) *)



*) atau bisa langsung memilih Database File dan cari lokasi file Excelnya

selanjutnya bisa langsung ke langkah ke - 12


6. Setelah itu muncul jendela OLE DB (ADO)
7. Pilih Microsoft Jet 4.0 OLE DB Provider, dan klik Next


8. Pilih Database Type -- Excel 8.0
9. Cari File Excel yang akan digunakan sebagai data


10. Klik Next, dan akhiri dengan Finish
11. Setelah itu muncul kembali jendela Database Expert yang akan menampilkan list data dari file excel yang telah dikoneksikan.
12. Pilih Tabel (sheet) yang akan ditampilkan, sebaiknya gunakan tabel yang ada tanda $ - nya dibelakang namanya




Design Report dengan Crystal Report 10

Untuk menampilkan data yang sudah berhasil dikoneksikan, klik menu View >>



Langkah selanjutnya tinggal melakukan drag-drop field yang ingin ditampilkan



untuk memudahkan memahami langkah-langkah diatas tidak ada salahnya simak video dibawah ini.



Untuk Link download yang sudah saya perbaiki dapat dilihat pada halaman DOWNLOAD, walaupun baru sedikit semoga bisa bermanfaat,untuk cara download silakan lihat DI SINI, Terima kasih


Formulir Kontak

Nama

Email *

Pesan *

Pengikut